RISALAH RAPAT TIM PELAKSANA
TRANSPARANSI INDUSTRI EKSTRAKTIF INDONESIA
dalam
KEMENTERIAN KOORDINATOR BIDANG PEREKONOMIAN REPUBLIK INDONESIA
Pada 21 Maret 2012, 10:00 to 12:00 WIB,
Ruang Rapat, Lantai 4, Gedung AA Maramis II
Kementerian Koordinator Bidang Perekonomian
Agenda
– Laporan kemajuan
– Standar audit laporan keuangan yang mendasari pengajuan EITI Indonesia
– Pembentukan Tim Asistensi